pemusatan latihan

Bersama Timnas, Stefano Lilipaly Bertekad Memberikan Penampilan Terbaiknya

Siarpedia.com, Jakarta – Gelandang Timnas Indonesia, Stefano Lilipaly siap membeberkan targetnya dalam laga FIFA Matchday melawan Bangladesh di Stadion Si Jalak Harupat Soreang Bandung, Rabu (1/6). Stefano Lilipaly menilai Timnas Indonesia punya peluang untuk mengalahkan Bangladesh. Setelah melakoni FIFA Matchday